PENGARUH INOVASI, HARGA DAN LOKASI USAHA TERHADAP KEBERHASILAN USAHA PADA UMKM KULINER AYAM BAKAR DI CIKARANG UTARA

Rahmansyah, Denny (2024) PENGARUH INOVASI, HARGA DAN LOKASI USAHA TERHADAP KEBERHASILAN USAHA PADA UMKM KULINER AYAM BAKAR DI CIKARANG UTARA. Sarjana (S1) thesis, Universitas Pelita Bangsa.

[thumbnail of PENDAHULUAN.pdf] Text
PENDAHULUAN.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB 1.pdf] Text
BAB 1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (566kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 2.pdf] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (487kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 4.pdf] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (781kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 3.pdf] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (741kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 5.pdf] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (374kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (454kB)
[thumbnail of JURNAL.pdf] Text
JURNAL.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (647kB) | Request a copy

Abstract

Semakin pesatnya perkembangan umkm diindonesia, tentu saja berdampak
pada tingkat persaingan ketat dipasaran. Oleh karena itu setiap umkm harus
memiliki inovasi yang unggul demi keberhasilan usaha tentu. Keberhasilan usaha
juga menyangkut kepuasan batin yang dialami oleh setiap individu. Penelitian ini
bertujuan untuk mengetahui pengaruh Invasi, harga, dan lokasi terhadap
keberhasilan usaha pada UMKM Ayam bakar . Dengan menggunakan metode
kuantitatif dan kuesioner yang dibagikan kepada 100 responden, data diolah
menggunakan software SPSS Versi 24. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa
inovasi (X1) berpengaruh positif dan signifikan terhadap keberhasilan usaha
dibuktikan dengan nilai sig yang diketahui adalah sig < apha (0.014<0.05), t hitung
> t tabel (4.235>1.98498). Harga (X2) berpengaruh positif dan signifikan terhadap
keberhasilan usaha dibuktikan dengan nilai sig yang di ketahui adalah sig < alpha
(0.028<0.05), t hitung > t tabel (3.180>1.98498). Lokasi (X3) berpengaruh positif
dan signifikan terhadap keberhasilan usaha dibuktikan dengan nilai sig yang di
ketahui adalah sig < alpha (0.007<0.05), t hitung > t tabeltabel (3.392>1.98498).
Kata kunci : Inovasi, Harga, Lokasi, Keberhasilan Usaha

Item Type: Thesis (TA, Skripsi, Tesis, Disertasi,Jurnal Skripsi dan Laporan KKP/PKL) (Sarjana (S1))
Keywords / Kata Kunci: Inovasi, Harga, Lokasi, Keberhasilan Usaha
Subjects: Manajemen S1 > Kewirausahaan
Fakultas / Prodi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Manajemen
Depositing User: Mr Denny Rahmansyah
Date Deposited: 13 Sep 2024 08:16
Last Modified: 13 Sep 2024 08:16
URI: https://repository.pelitabangsa.ac.id/id/eprint/7342

Actions (login required)

View Item
View Item