PENGARUH WORK OF LIFE BALANCE, WORK ENGAGEMENT DAN BURNOUT TERHADAP KEPUASAN KERJA PADA KARYAWAN GENERASI Z PT XYZ

zahra, Teti Tiara (2024) PENGARUH WORK OF LIFE BALANCE, WORK ENGAGEMENT DAN BURNOUT TERHADAP KEPUASAN KERJA PADA KARYAWAN GENERASI Z PT XYZ. Sarjana (S1) thesis, Universitas Pelita Bangsa.

[thumbnail of PENDAHULUAN...pdf] Text
PENDAHULUAN...pdf

Download (382kB)
[thumbnail of BAB 1..pdf] Text
BAB 1..pdf
Restricted to Repository staff only

Download (233kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB II ..pdf] Text
BAB II ..pdf
Restricted to Repository staff only

Download (181kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III,..pdf] Text
BAB III,..pdf
Restricted to Repository staff only

Download (207kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV,..pdf] Text
BAB IV,..pdf
Restricted to Repository staff only

Download (345kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (54kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA..pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA..pdf

Download (188kB)
[thumbnail of JURNAL....pdf] Text
JURNAL....pdf
Restricted to Repository staff only

Download (513kB) | Request a copy

Abstract

Kepuasan dalam setiap organisasi pekerja juga merupakan peran penting untuk kelangsungan pekerjaan. Dalam membangun suatu kepuasan kerja, perusahan haruslah memperhatikan kualitas karyawan karena kepuasan dalam bekerja adalah salah satu standar bagi karyawan untuk pekerjaan yang di kerjakan karyawan. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh work of life balance, work engagement dan burnout terhadap kepuasan karyawan generasi Z di PT.XYZ. penelitian ini menggunakan metode kuantitatif, dengan menggunakan sampel sebanyak 114 responden pada karyawan PT. XYZ itu sendiri. Penelitian ini diolah dengan menggunakan SPSS dan pengumpulan data melalui sebar kuisioner. dengan menggunakan uji t (uji parsial), work of life balance diperoleh nilai sig 0,000 terhadap kepuasan kerja < 0,05, work engagement diperoleh nilai sig 0,000 terhadap kepuasan kerja < 0,05 dan burnout di perolah nilai sig 0,299 terhadap kepuasan kerja > 0,05 dapat di simpulkan work of life balance dan work engagement searah dengan kepuasan kerja karyawan maka Ha diterima Ho di tolak sedangkan Burnout mempunyai pengaruh tidak searah yakni semakin rendah burnout makan semakin tinggi tingkat kepuasan kerja maka Ha ditolak Ho di terima. Berdasarkan uji f (uji simultan) menunjukan bahwa variabel work of life balance, work engagement dan burnout secara bersamaan berpengaruh terhadap kepuasan kerja karyawan dimana F hitung = 56,076 > F tabel = 2,67. Peneliti menyimpulkan bahwa work of life balance, work engagement dan burnout secara Bersamaan berpengaruh terhadap kepuasan kerja pada karyawan generasi Z PT.XYZ.

Item Type: Thesis (TA, Skripsi, Tesis, Disertasi,Jurnal Skripsi dan Laporan KKP/PKL) (Sarjana (S1))
Keywords / Kata Kunci: work of life balance, work engagement, burnout, kepuasan kerja
Subjects: Manajemen S1 > Manajemen Sumber Daya Manusia
Depositing User: Teti Tiara Zahra
Date Deposited: 16 Aug 2024 07:14
Last Modified: 16 Aug 2024 07:14
URI: https://repository.pelitabangsa.ac.id/id/eprint/1590

Actions (login required)

View Item
View Item