PENGARUH KEPUASAN KERJA DAN STRES KERJA TERHADAP TURNOVER INTENTION DENGAN VARIABLE MEDIASI KOMITMEN ORGANISASI PADA KARYAWAN PT. CHANDRA NUGERAH CEMERLANG (PT. CNC 2) DEPARTEMEN HANDLE COMP

Seno, Fahrizal Banu (2024) PENGARUH KEPUASAN KERJA DAN STRES KERJA TERHADAP TURNOVER INTENTION DENGAN VARIABLE MEDIASI KOMITMEN ORGANISASI PADA KARYAWAN PT. CHANDRA NUGERAH CEMERLANG (PT. CNC 2) DEPARTEMEN HANDLE COMP. Sarjana (S1) thesis, UNIVERSITAS PELITA BANGSA.

[thumbnail of PENDAHULUAN .pdf] Text
PENDAHULUAN .pdf

Download (388kB)
[thumbnail of BAB I .pdf] Text
BAB I .pdf
Restricted to Repository staff only

Download (221kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB II..pdf] Text
BAB II..pdf
Restricted to Repository staff only

Download (202kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III .pdf] Text
BAB III .pdf
Restricted to Repository staff only

Download (159kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (271kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (21kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (147kB)
[thumbnail of JURNAL SKRIPSI..pdf] Text
JURNAL SKRIPSI..pdf
Restricted to Repository staff only

Download (415kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kepuasan kerja dan stres kerja terhadap turnover intention dengan komitmen organisasi sebagai variabel mediasi pada karyawan PT. Chandra Nugerah Cemerlang (PT. CNC 2) Departemen Handle Comp. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan responden sebanyak 80 orang karyawan. Teknik analisis data yang digunakan adalah Partial Least Squares (PLS) dengan perangkat lunak SmartPLS 3. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepuasan kerja tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap turnover intention, mendukung H1. Stres kerja ditemukan memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap turnover intention, mendukung H2. Komitmen organisasi tidak berpengaruh signifikan terhadap turnover intention, mendukung H3. Selain itu, Kepuasan kerja melalui komitmen organisasi secara tidak langsung tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap Turnover intention, mendukung H4, dan Stress kerja melalui komitmen organisasi secara tidak langsung tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap Turnover intention, mendukung H5. Temuan ini menunjukkan bahwa stres kerja merupakan faktor kunci yang mempengaruhi turnover intention karyawan PT. CNC 2 Departemen Handle Comp, sementara kepuasan kerja dan komitmen organisasi tidak secara langsung mempengaruhi turnover intention. Implikasi dari penelitian ini adalah pentingnya perusahaan untuk mengelola tingkat stres kerja karyawan guna mengurangi niat mereka untuk meninggalkan perusahaan.

Item Type: Thesis (TA, Skripsi, Tesis, Disertasi,Jurnal Skripsi dan Laporan KKP/PKL) (Sarjana (S1))
Keywords / Kata Kunci: Kepuasan Kerja, Stres Kerja, Turnover intention, Komitmen Organisasi.
Subjects: Manajemen S1 > Manajemen Sumber Daya Manusia
Fakultas / Prodi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Manajemen
Depositing User: Mr Fahrizal Banu Seno
Date Deposited: 18 Aug 2024 08:06
Last Modified: 18 Aug 2024 08:06
URI: https://repository.pelitabangsa.ac.id/id/eprint/2080

Actions (login required)

View Item
View Item