Analisis Faktor - Faktor Yang Mempengaruhi Mahasiswa Terhadap Minat Penggunaan Paylater

Dani, Susanto (2024) Analisis Faktor - Faktor Yang Mempengaruhi Mahasiswa Terhadap Minat Penggunaan Paylater. Sarjana (S1) thesis, Universitas Pelita Bangsa.

[thumbnail of PENDAHULUAN.pdf] Text
PENDAHULUAN.pdf

Download (752kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (279kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (339kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (379kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (444kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (235kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (251kB)
[thumbnail of JURNAL.pdf] Text
JURNAL.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (519kB) | Request a copy

Abstract

Perkembangan teknologi di era digital pada zaman sekarang memberikan banyak perubahan yang sangat pesat di berbagai negara. Perkembangan tersebut salah satunya pada bidang teknologi dan informasi, inovasi pada sistem teknologi saat ini memberikan kemudahan akses pada manusia menjadi lebih mudah. Kemajuan teknologi fintech memberikan inovasi yang memberikan kemudahan proses transaksi di bidang keuangan dan lebih fleksibel. Kini fintech sudah dilengkapi dengan layanan seperti pinjaman, pembayaran, serta investasi. Layanan Buy Now Pay Later (Paylater) kini makin digemari oleh banyak kalangan, tak terkecuali kalangan mahasiswa.
Penelitian ini bertujuan untuk mengatahui faktor apa saja yang mempengaruhi minat mahasiswa dalam menggunakan jasa layanan PayLater. penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor perilaku konsumtif, literasi keuangan, dan persepsi risiko pada mahasiswa apakah mempengaruhi minat dalam penggunaan jasa layanan Paylater
Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif, data dalam penelitian ini adalah data primer yang diperoleh dengan cara penyebaran angkate (kuesioner) dengan google form. Dalam penelitian ini jumlah sampelnya adalah 286 responden dan Tingkat kesalahan 5%.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa : (1) perilaku konsumtif tidak berpengaruh yang signifikan terhadap minat mahasiswa universitas pelita bangsa fakultas ekonomi dan bisnis Angkatan 2020 dalam penggunaan layanan paylater. (2) Literasi keuangan berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat mahsiswa universitas pelita bangsa fakultas ekonomi dan bisnis Angkatan 2020 penggunaan layanan Paylater. (3) Persepsi Risiko berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat mahasiswa universitas pelita bangsa fakultas ekonomi dan bisnis Angkatan 2020 dalam penggunaan layanan Paylater.

Item Type: Thesis (TA, Skripsi, Tesis, Disertasi,Jurnal Skripsi dan Laporan KKP/PKL) (Sarjana (S1))
Keywords / Kata Kunci: Perilaku Konsumtif, Literasi Keuangan, Persepsi Risiko, Minat, Pay Later.
Subjects: Manajemen S1 > Manajemen Keuangan
Fakultas / Prodi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Manajemen
Depositing User: Mr Dani Susanto
Date Deposited: 25 Aug 2024 11:58
Last Modified: 25 Aug 2024 11:58
URI: https://repository.pelitabangsa.ac.id/id/eprint/4986

Actions (login required)

View Item
View Item