Pengaruh Etnosentrisme Konsumen, Religiositas dan Pengetahuan Produk Terhadap Keputusan Pembelian Produk Asing ( Studi Kasus Pada Konsumen di Wilayah Jabodetabek dan Bandung)

Nurhayati, Imas (2024) Pengaruh Etnosentrisme Konsumen, Religiositas dan Pengetahuan Produk Terhadap Keputusan Pembelian Produk Asing ( Studi Kasus Pada Konsumen di Wilayah Jabodetabek dan Bandung). Sarjana (S1) thesis, Universitas Pelita Bangsa.

[thumbnail of PENDAHULUAN.pdf] Text
PENDAHULUAN.pdf

Download (501kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (393kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (442kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 1V.pdf] Text
BAB 1V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (660kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (9kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (285kB)
[thumbnail of JURNAL SKRIPSI.pdf] Text
JURNAL SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (791kB) | Request a copy

Abstract

ABSTRAK

Dalam konteks globalisasi yang semakin berkembang, perilaku konsumen mengalami perubahan yang cepat dan tidak dapat diprediksi. Ini menimbulkan tantangan bagi pemasar untuk memahami dan mengarahkan preferensi konsumen, terutama dalam hal pembelian produk asing. Penelitian ini akan mengungkap pengaruh faktor-faktor seperti etnosentrisme konsumen, religiositas, dan pengetahuan produk terhadap keputusan pembelian produk asing. Menganalisis pengaruh etnosentrisme konsumen, bagaimana sikap nasionalisme dan preferensi terhadap produk lokal mempengaruhi keputusan pembelian produk asing. Menganalisis Pengaruh Religiositas, menilai bagaimana nilai-nilai keagamaan konsumen mempengaruhi pilihan mereka terhadap produk asing. Mengungkap seberapa jauh pengetahuan konsumen tentang produk mempengaruhi keputusan pembelian mereka.
Penelitian ini akan menggunakan metode kuantitatif melalui survei kepada konsumen di wilayah Jabodetabek dan Bandung, dengan metode sampling non probability sampling dengan teknik purposive .Analisis data akan dilakukan dengan regresi linier berganda dengan bantuan SPSS 26. Secara parsial etnosentrisme konsumen berpengaruh negatif signifikan terhadap keputusan pembelian, religiositas tidak berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian dan pengetahuan produk berpengaruh positif signifikan terhadap keputusan pembelian. Namun secara simultan ketiga variabel independent termasuk religiositas berpengaruh positif signigikan terhadap keputusan pembelian produk asing bagi konsumen di wilayah Jabodetabek dan Bandung.

Item Type: Thesis (TA, Skripsi, Tesis, Disertasi,Jurnal Skripsi dan Laporan KKP/PKL) (Sarjana (S1))
Keywords / Kata Kunci: Etnosentrisme Konsumen, Religiositas dan Pengetahuan Produk.
Subjects: Manajemen S1 > Manajemen Pamasaran
Fakultas / Prodi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Manajemen
Depositing User: Imas Nurhayati
Date Deposited: 29 Aug 2024 04:14
Last Modified: 29 Aug 2024 04:14
URI: https://repository.pelitabangsa.ac.id/id/eprint/5428

Actions (login required)

View Item
View Item