PENGARUH BRAND IMAGE, BRAND AWARENESS DAN BRAND LOYALTY TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK SMARTPHONE MEREK IPHONE DI KOTA KARAWANG

NURFADILAH, TASYA (2024) PENGARUH BRAND IMAGE, BRAND AWARENESS DAN BRAND LOYALTY TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK SMARTPHONE MEREK IPHONE DI KOTA KARAWANG. Sarjana (S1) thesis, Universitas Pelita Bangsa.

[thumbnail of PENDAHULUAN.pdf] Text
PENDAHULUAN.pdf

Download (352kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (200kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (316kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (287kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (59kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (409kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (126kB)
[thumbnail of Jurnal Skripsi atau Tesis.pdf] Text
Jurnal Skripsi atau Tesis.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (214kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Brand Image, Brand Awareness, dan Brand Loyalty terhadap Keputusan Pembelian produk smartphone merek iPhone di Kota Karawang. Dalam menghadapi persaingan ketat di industri smartphone, penelitian ini berfokus pada bagaimana ketiga faktor tersebut mempengaruhi keputusan konsumen. Berdasarkan data Top Brand Index dari 2018 hingga 2022, terlihat bahwa iPhone mengalami peningkatan penjualan meski ada fluktuasi. Melalui survei terhadap 96 responden yang dipilih dengan teknik purposive sampling, penelitian ini menggunakan metode analisis data PLS-SEM untuk menguji hipotesis. Hasil analisis secara parsial menunjukkan bahwa Brand Image dan Brand Loyalty berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian, sedangkan Brand Awareness tidak memiliki pengaruh signifikan. Sedangkan secara simultan Brand Image memiliki pengaruh yang paling signifikan terhadap Keputusan Pembelian, Sebaliknya, Brand Awareness memiliki pengaruh yang kecil dan Brand Loyalty menunjukkan pengaruh yang lebih besar daripada Brand Awareness namun lebih kecil dibandingkan dengan Brand Image. Kesimpulan ini menunjukkan bahwa Brand Image adalah faktor yang paling dominan dalam mempengaruhi keputusan pembelian konsumen di Kota Karawang, diikuti oleh Brand Loyalty, dan kemudian Brand Awareness.
Kata kunci: Brand Image, Brand Awareness, Brand Loyalty, Keputusan Pembelian, iPhone, Industri Smartphone

Item Type: Thesis (TA, Skripsi, Tesis, Disertasi,Jurnal Skripsi dan Laporan KKP/PKL) (Sarjana (S1))
Keywords / Kata Kunci: Brand Image, Brand Awareness, Brand Loyalty, Keputusan Pembelian, iPhone, Industri Smartphone
Subjects: Manajemen S1 > Manajemen Pamasaran
Fakultas / Prodi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Manajemen
Depositing User: Tasya Nurfadilah
Date Deposited: 21 Aug 2024 03:00
Last Modified: 21 Aug 2024 03:00
URI: https://repository.pelitabangsa.ac.id/id/eprint/1999

Actions (login required)

View Item
View Item