Pengaruh Etika kerja dan Kepuasan Kerja Terhadap Organizational Citizenship Behavior Dengan Komitmen Organisasi Sebagai Variabel Intervening PT. Panasonic Gobel Energy Indonesia (Studi Kasus Pada Bagian Component)

Amalia, Ana (2024) Pengaruh Etika kerja dan Kepuasan Kerja Terhadap Organizational Citizenship Behavior Dengan Komitmen Organisasi Sebagai Variabel Intervening PT. Panasonic Gobel Energy Indonesia (Studi Kasus Pada Bagian Component). Sarjana (S1) thesis, Universitas Pelita Bangsa.

[thumbnail of PENDAHULUAN2.pdf] Text
PENDAHULUAN2.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB 1.pdf] Text
BAB 1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (374kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 2.pdf] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (306kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB3.pdf] Text
BAB3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (366kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB4 dua.pdf] Text
BAB4 dua.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB5.pdf] Text
BAB5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (114kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka2.pdf] Text
Daftar Pustaka2.pdf

Download (302kB)
[thumbnail of Jurnal SDM Ana_4 revisi.pdf] Text
Jurnal SDM Ana_4 revisi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (729kB) | Request a copy

Abstract

Sumber daya manusia merupakan salah satu faktor penting dalam keberhasilan dalam suatu perusahaan, sumber daya manusia merupakan salah satu komponen organisasi yang berperan penting sebagai penggerak agar organisasi secara keseluruhan dapat berjalam optimal. Oleh karena itu SDM merupakan salah satu yang sangat penting bahkan tidak dapat dilepaskan dari sebuah organisasi, baik institusi maupun perusahaan. PECGI (Panasonic Gobel Energy Indonesia) merupakan perusahaan di bawah Panasonic Corporation Jepang di Perusahaan Solusi Industri. Saat ini, PECGI memiliki 3 divisi produk : Divisi Baterai Kering, Divisi Baterai Mikro (Lithium), dan Divisi Perangkat Elektro-Mekanis. Rasio Ekspor keseluruhan 94%ke lebih dari 50 negara di dunia. PT Panasonic merupakan salah satu perusahaan termuda di Indonesia. PT Panasonic merupakan sebuah perusahaan elektronik multinasional yang berkantor pusat di kadoma, osaka Jepang. Penelitian ini menggunakan jenis data kuantitatif. Penyebaran kuisioner (kuesioner) kepada karyawan PT. Panasonic Gobel Energy Indonesia menghasilkan pengumpulan data. Terdapat empat variabel independen dalam penelitian ini yaitu OCB (Y), Kepuasan Kerja (X2), Komitmen Organisasi sebagai Variabel Intervening (Z), dan Etika Kerja (X1). Data primer dan sekunder digunakan dalam penelitian ini sebagai sumber data.

Item Type: Thesis (TA, Skripsi, Tesis, Disertasi,Jurnal Skripsi dan Laporan KKP/PKL) (Sarjana (S1))
Keywords / Kata Kunci: etika kerja, kepuasan kerja, organizational citizenship behavior, komitmen organisasi.
Subjects: Manajemen S1 > Manajemen Sumber Daya Manusia
Fakultas / Prodi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Manajemen
Depositing User: Miss Ana Amalia
Date Deposited: 05 Sep 2024 08:56
Last Modified: 05 Sep 2024 08:56
URI: https://repository.pelitabangsa.ac.id/id/eprint/6486

Actions (login required)

View Item
View Item